Spesifikasi asus zenfone 4 max pro 2017

Inilah fitur dari smartphone terbaru dari asus zenfone 4 max pro 2017.

16MP Selfie Camera & 16MP Dual Rear Cameras ‧
5000mAh Battery up to 46 days standby
Asus Zenfone 4 Max Pro adalah smartphone yang dirancang untuk menemani Anda dalam setiap petualangan. Kapasitas baterai besar 5000mAh dengan teknologi power management terbaru dan 16MP dual kamera membuat Anda selalu siap menangkap setiap momen Anda.
See a bigger world
Zenfone 4 Max Pro dilengkapi dengan dual kamera yang dirancang khusus agar Anda dapat merasakan mobile fotografi di level yang berbeda. Kamera utama 16MP yang dilengkapi dengan diafragma F2.0 memungkinkan Anda mendapatkan foto dengan kualitas yang lebih sempurna. Dengan kamera wide angle 1200, membuat Anda dapat mengambil foto pemandangan dan objek dengan jangkauan yang tidak dapat Anda temui di smartphone pada umumnya. Anda dapat mengambil foto bersama teman Anda dengan lebih baik dan masih banyak hal yang dapat Anda foto bahkan disaat ruangan Anda sangat sempit untuk mengambil sebuah foto

Fit more scenery and friends in the shot

  • Kamera wide angle 120° pada Zenfone 4 Max Pro memiliki jarak pandang 200% lebih besar dibandingkan kamera smartphone standar, jadi Anda dapat mengambil foto pemandangan dan orang-orang dengan lebih banyak unsur tempat/background yang diambil. Kamera wide angle membuat Anda dapat mengambil foto pemandangan dan orang dengan efek yang dramatis, dapat mengambil foto bersama-sama dengan lebih baik dan masih banyak hal yang dapat Anda foto walau disaat ruangan Anda sangatlah sempit untuk mengambil sebuah foto. Perspektif yang unik dari lensa wide angle dapat digunakan untuk mengambil efek yang tidak biasa, dan dapat mengambil foto pemandangan dengan hasil yang tidak bisa dibayangkan sebelumnya.

Capture your world in detail
Zenfone 4 Max Pro hadir dengan kamera belakang PixelMaster 16MP untuk pengambilan foto yang indah, beresolusi tinggi dan tanpa shutter lag. Kamera depan 16MP menghasilkan foto selfie yang tajam dan menakjubkan dan Anda juga dapat melakukan video chatting dengan kualitas sempurna.
0.03S
phase detection AF
EIS
shake-free video
16MP Front Camera
Capture the perfect selfie
Zenfone 4 Max Pro menggabungkan kamera depan 16MP dengan softlight LED flash dan fitur live beautification untuk menghasilkan selfie yang sempurna. Softlight LED flash memberikan pencahayaan alami, sehingga hasil selfie memiliki tampilan yang halus dan sangat alami. Beautification mode secara instan memperindah selfie Anda, menghapus noda, menyeimbangkan tampilan di wajah, dan masih banyak hal yang dapat membuat wajah Anda tampil sempurna.
16MP
photo
Softlight
LED flash
140°
Selfie Panorama
Super Resolution


More beautiful, more fun, more you
Beauty mode dapat memberikan efek pada selfie Anda, sehingga hasil foto Anda menjadi lebih baik. Dengan fitur beautification yang dapat dipilih tingkatan nya, Anda dapat menghapus noda, menyeimbangkan tampilan wajah, dan masih banyak hal lain yang dapat membuat wajah Anda tampil sempurna. Zenfone 4 Max Pro membuat Anda tampil sempurna di kamera pada saat Anda selfie, merekam video ataupun pada saat melakukan live streaming.

Semutliar asus zenfone 4 max pro. 

Pelajari lebih lanjut mengenai Beauty Mode
ASUS PowerMaster™
A smarter smartphone battery
Zenfone 4 Max Pro dilengkapi dengan teknologi power management yang dapat mengoptimalkan penggunaan baterai, memastikan keamanan dan peforma jangka panjang, dapat charge smartphone lain (reverse charging) dan masih banyak hal lain. Dengan mengaktifkan fitur 'double battery lifespan', perangkat Anda dapat di charge penuh (ke 100%) dan discharge (ke 0%) hingga 500 kali dalam lingkungan bersuhu 250C.
* Efektivitas fitur ‘double battery lifespan’ bervariasi tergantung penggunaan.
Hingga
2X
umur batera

High capacity, 5000mAh battery
Baterai bertenaga 5000mAh dirancang untuk menyimpan tenaga maksimal dengan ukuran sekecil mungkin. Dengan kapasitas baterai 5000 mAh, Anda dapat melakukan lebih banyak aktivitas online, streaming video lebih lama, dan menelpon sebanyak yang di inginkan tanpa takut kehabisan baterai.
* Waktu standby diukur dengan baterai smartphone pada umumnya. Hasil dapat berbeda, tergantung dari kondisi pada saat melakukan tes.
Baterai berkapasitas
5000mAh

Hingga
46hari
4G standby
Hingga
40jam
3G talk time
Hingga
22jam
video playback
Hingga
26jam
Wi-Fi web browsing

Power that lasts
Zenfone 4 Max Pro memiliki fitur fast charging 10W (5V/2A) untuk mengisi daya baterai 5000 mAh. Hanya diperlukan waktu 4 jam untuk mengisi daya Zenfone 4 Max Pro sampai penuh. Dengan pengisian daya selama 15 menit, Zenfone 4 Max Pro dapat digunakan untuk melakukan panggilan telepon selama 3 jam. Serta dilengkapi perlindungan agar baterai tidak over-charge. Pada saat Anda butuh daya tahan baterai lebih lama, Anda memiliki Super Saving Mode. Ketika diaktifkan, Zenfone 4 Max mampu bertahan 91 jam dalam keadaan standby walau baterai tersisa 10%.
* Untuk menghindari kerusakan dari over-charging dari adapter tidak resmi, 10W(5V/2A) charging power dan kecepatan charge hanya dapat dicapai jika menggunakan adapeter.

adalah teknologi pengelola daya yang berfungsi untuk mengoptimalkan penggunaan daya baterai, memastikan keamanan dan peforma jangka panjang, dapat men-charge smartphone lain (reverse charging), dan masih banyak lagi. 12 safety checkpoints – termasuk pengaturan temperatur dan perlindungan dari over voltage – digabungkan dengan pengaturan maintenance otomatis yang membuat baterai Zenfone 4 Max bekerja optimal yang dapat membuatnya memiliki umur 2x lebih panjang dibanding smartphone lain nya
Power Bank yang bisa dibawa kemana-mana

Dengan kapasitas baterai besar 5000 mAh, Zenfone 4 Max Pro dapat digunakan untuk mengisi daya smartphone lain nya. Cukup sambungkan smartphone Anda dengan Zenfone 4 Max melalui kabel USB On-the-Go (OTG), Anda dapat merakasan kenyamanan pengisian daya dimanapun Anda berada.
reverse charging
2X
lebih cepat

Fast, multi-threadedperformance
Zenfone 4 Max Pro dilengkapi dengan prosesor Qualcomm snapdragon. Dengan peforma luar biasa dan efisiensi daya nya, Anda akan dapat mengambil gambar dengan kecepatan luar biasa. Sensor sidik jari diposisikan ditempat yang nyaman untuk Anda. Sensor ini membuka Zenfone 4 Max Pro Anda dengan sangat cepat.

Dual SIM with individual microSD
card slot
ZenFone 4 Max hadir dengan 2 slot SIM card dengan kecepatan hingga 150 Mbps dan slot MicroSD hingga 256GB. Desain Triple-slot tray yang simple ini memungkinkan Anda memasang dua SIM card dan MicroSD secara bersamaan.
Mendukung
256GB
MicroSD card
Mendukung
4G/3G
DSDS

Android 7 with brand new ZenUI
A smarter and smoother UI
User Interface terbaru dari zenfone dirancang untuk menciptakan pengalaman yang akan membantu Anda mengerjakan banyak hal dan menemukan berbagai informasi lebih cepat, meningkatkan produktivitas Anda, dan lebih banyak kesenangan melalui smartphone Anda.

Demikian sedikit informasi tentang asus zenfone 4 max pro 

Spesifikasi asus zenfone 4 max pro 2017 Spesifikasi asus zenfone 4 max pro 2017 Reviewed by Unknown on September 22, 2017 Rating: 5

Tidak ada komentar

9 fitur dan speck dalam smartphone samsung j7+

Samsung telah merilis smartphone keduanya yang memiliki kamera ganda, Galaxy J7+. Smartphone ini dibanderol dengan harga Rp 4,999 jutaan dan...